Keluarga Precils dengan tas-tasnya di stasiun Brussel Centraal Ketika mendapat konfirmasi booking Emirates ke Eropa, saya norak-norak bergembira melihat jatah bagasi masing-masing...
Pakai tautan “www.airbnb.com/c/akumalasari” untuk mendaftar Airbnb & dapatkan kupon $25 Ketika jalan-jalan ke Eropa bulan Juli lalu, kami menginap tujuh malam di...
Tiket kereta ICE, dicetak di rumah Saya dan Si Ayah tidak suka naik pesawat, ribet cek in, pemeriksaan sekuriti dan menunggu boarding....
Skrinsyut website www.rome2rio.com Bagi saya, merencanakan perjalanan adalah kesenangan tersendiri. Travel planning is half the fun. Apalagi ketika menyusun itinerary...
Berburu tiket pesawat ke Eropa tuh ngeri-ngeri sedap. Sedap karena akhirnya kesampaian juga liburan ke Eropa. Ngeri karena harganya! Agar jadi yang...
Asuransi perjalanan merupakan salah satu syarat untuk mengajukan Visa Schengen. Sebenarnya ini urusan gampang, karena kita bisa membeli online. Tapi… di kasus...
Salah satu street art di Penang Kami jalan-jalan ke Penang (dibaca Pineng), Malaysia alasannya cuma satu: ada penerbangan langsung dari Juanda Surabaya,...
Suasana cek in di Terminal 2 Juanda Airport Home airport baru kami, bandara Juanda Surabaya terminal 2 mulai beroperasi 14 Februari 2014,...
Tadinya, untuk liburan ke Legoland, kami akan terbang langsung dari bandara Juanda Surabaya ke Senai Airport, Johor Bahru, dengan Air Asia....
The Precils (dan ortunya) fans berat Lego. Begitu tahu Legoland Theme Park Malaysia (pertama di Asia) buka di Johor Bahru, saya langsung...